Perjalanan kali ini merupakan pengalamanku berkeliling pulau
jawa, masih menelusuri rel kereta api yang terbentang di sepanjang kota-kota di
pulau jawa.
Sekitar 60 lokasi yang saya datangi dan hampir 40 kota yang saya
singgahi, perjalanan kali ini saya tidak menggunakan moda kereta api untuk singgah di
setiap stasiun melainkan dengan menggunakan kendaraan beroda empat. Saya berkeliling
mengunjungi stasiun-stasiun di pulau jawa dengan menelusuri jalur utama pantura
dan selatan di pulau jawa yang merupakan jalan penghubung transportasi antar
kota.
Dimulai dari provinsi paling ujung di sebelah barat pulau
jawa yaitu Banten, saya berkesempatan singgah di beberapa stasiun kereta api di
provinsi ini dimulai dari : Merak, Cigading, Karangantu, Serang, Rangkasbitung
dan Parungpanjang.
Perjalanan dilanjutkan ke stasiun Manggarai, stasiun
Bekasi dan stasiun Karawang.
Gambar
1 Peta Lokasi Stasiun Kereta Api
Setelah
besinggah di ibukota negara perjalanan kali ini berlanjut ke jalur pantura
pulau jawa dari stasiun cikampek menuju ke stasiun surabaya gubeng.
Gambar
2 Stasiun Cikampek
Gambar
3 Stasiun Pegaden Baru
Gambar
4 Stasiun Cilegeh
Gambar 5 Stasiun Jatibarang
Gambar
6 Stasiun Cirebon
Gambar
7 Peta lokasi Stasiun Ciledug
Gambar
8 Stasiun Songgom
Gambar
9 Stasiun Tegal
Gambar 10 Stasiun Pemalang
Gambar
11 Stasiun Pekalongan
Gambar
12a Stasiun Plabuan
Gambar
12b Tower Plabuan
Gambar
13 Stasiun Kaliwungu
Gambar
14 Stasiun Semarang Tawang
Gambar
15 Stasiun Tegowanu
Gambar
16 Stasiun Gambringan
Gambar
17 Stasiun Sulur
Gambar
18 Stasiun Randublatung
Gambar
19 Stasiun Cepu
Gambar
20 Stasiun Bojonegoro
Gambar
21 Stasiun Babat
Gambar
22 Stasiun Lamongan
Gambar
23 Stasiun Surabaya Gubeng
Setelah
berkeliling di jalur pantura pulau jawa maka dilanjutkan menuju ke arah paling
timur pulau jawa yaitu kota banyuwangi, perjalanan kali ini tidak melalui jalur
pantura lagi melainkan masuk ke jalur tengah yaitu jalur ke arah kota jember.
Gambar
24 Stasiun Sidoarjo
Gambar
25 Stasiun Bangil
Gambar
26 Stasiun Grati
Gambar
27 Peta Lokasi Stasiun Probolinggo
Gambar
28 Tower Telkom Gunung Mlawang
Gambar
29 Stasiun Bangsalsari
Gambar
30 Stasiun Jember
Gambar
31 Tower Telkom Gunung Gending
Gambar
32 Stasiun Rogojampi
Gambar
33 Peta Lokasi Stasiun Banyuwangi Baru
Setelah
sampai ke arah banyuwangi maka perjalanan dilanjutkan menuju ke jalur tengah
kembali ke arah barat. Perjalanan ini menempuh 3 provinsi yaitu jawa timur,
jawa tengah dan jawa barat.
Gambar
34 Stasiun Mojokerto
Gambar
35 Stasiun Kertosono
Gambar
36 Peta Lokasi Stasiun Saradan
Gambar
37 Stasiun Madiun
Gambar
38 Stasiun Paron
Gambar
39 Stasiun Walikukun
Gambar
40 Stasiun Sragen
Gambar
41 Stasiun Sumberlawang
Gambar
42 Stasiun Solo Balapan
Gambar
43 Stasiun Klaten
Gambar
44 Stasiun Brambanan
Gambar
45 Stasiun Lempuyangan
Gambar
46 Tower Bukit Jeruk
Gambar
47 Stasiun Kutowinangun
Gambar
48 Stasiun Ijo
Gambar
49 Stasiun Kroya
Gambar
50 Stasiun Jeruk Legi
Gambar
51 Stasiun Prupuk
Gambar
52 Peta Lokasi Tower Singkup dan Singkup
Gambar
53 Stasiun Purwokerto
Gambar
54 Tower Brodjul
Gambar
55 Stasiun Banjar
Gambar
56 Stasiun Cipeundeuy
Gambar
57 Peta Lokasi Tower Nagrek
Gambar
58 Kantor Pusat Kereta Api Bandung
--oo000oo--
Sumber :
1. Pengalaman Pribadi ...